Itulah kata kunci dari proses pembinaan dari mulai KU-6 s/d 8 thn, KU-9 s/d 10 thn, KU- 11 s/d 12 tahun karena perbaikan tehnik dan skill ada dalam proses game itu sendiri yang terdiri dari 1.Passing 2. Dribbling, 3. Controlling penekanan FIFA Grassrooth juga kepada anak-anak usia grassrooth tsb adalah biarkan dia dengan talentanya sehingga ia happy dalam bermain sepak bola dan juga ditekankan oleh Indra Sjafrie selaku Pelatih Tim Nas U-17 tahun adalah "seusia 6 s/d 12 tahun belum ada specialisasi posisi pemain, biarkan ia bergembira,suka akan bermain sepak bola ".
SSB Pendekar satu-satunya perwakilan dari banten yang ikut secara resmi dengan bukti undangan oleh panitia penyelenggara Festival Usia 12 thn Piala Bergilir Mensesneg pada tanggal 29 November 2012 kemarin di gedung serba guna. ruang : Vanda 3 hadir pula para peserta dari SSB yang ada disekitar Kompleks Senayan, seperti ASIOP diwakili oleh Yeyen Tumena,sementara SSB Pendekar diwakili oleh Ahmad Baharun Nur, dan 6 perewkilan PengCab PSSI de DKI Jakarta.
Momentum ini sangatlah penting ketika para pelatih-pelatih haus akan bagaimana cara melatih yang benar pada usia Grassrooth tsb ( 6 s/d 12 thn ) agar mendulang nantinya bibit pemain handal yang nanti pada gilirannya dapat memasok pemain-pemain untuk ditingkat nasional.
Bagi SSB Pendekar ini kali kedua mengikuti acara tersebut dimana saat itu digelar juga di Cimahi bandung SSB Pendekar 3 orang Pelatih yang mana sangat dipandang perlu untuk cara melatih yang benar sehingga anak-anak merasa happy.
Ditekankan pula bahwa Couch Edicator sangat penting agar pelatih dapat memahami cara menangani dari sisi psycology anak seusia tersebut.
Pada kesempatan itu pula SSB Pendekar setelah menerima Undangan resmi dari fihak panitia segera menyikapi dengan mengirim sdrku AHMAD BAHARUN NUR dan sdrku WAHYU selaku pelatih untuk mengikuti couching clinic tersebut.
Dilain sisi bahwa selama ini banyak sekali festival-festival digelar oleh berbagai SSB di Indonesia menurut Indra Sjafrie adalah SALAH...yang benar adalah semua pemain/ssb tidak merasa kalah bahkan semua merasa menang...bagaimana festival itu digelar harus ada Couch Educator disetiap lapangan dan berdasarkan jumlah pemain...untuk jelasnya besok minggu di Gelora Bung Karno akan digelar Festival yang benar menurut standat FIFA.
Ditekankan juga kepada para pelatih SSB agar selalu melakukan Game dengan Small Side Game artinya pelatih harus mampu membuat permainan dari bebrapa pilihan 4 vs 4, 5 vs 5, atau paling banyak 7 vs 7 kerena 4 vs 4 anak-anak akan sering bersentuhan dengan bola yang pada gilirannya sering melakukan dribbling,passing, controlling pada saat game tersebut.
SSB Pendekar merasa terhormat karena satunya ssb dari Kota Tangerang yang dapat mengikuti Couching Clinic tersebut. "Insyah allah segara saya akan terapkan melatih yang benar di usia grassrooth tersebut". imbuh bahrun panggilan akrabnya dari ssb pendekar